Memanah, Bukan Hanya Melepaskan Anak Panah

Lingkaran kuning itu bukan satu-satunya tujuan. Namun, ada tujuan besar yang ingin dicapai dengan belajar memanah. Apakah itu? Saat kita mulai mengangkat busur dan menarik talinya, maka anak panah akan meluncur menuju papan target. Tentu kita berharap anak panah tepat mengenai pusat lingkaran, bukan? Teorinya tampak mudah, tapi praktiknya, untukRead More…